Jakarta, posinternasional.com
Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirreskrimsus) Polda Metro Jaya, Kombes Ade Safri Simanjuntak, menegaskan bahwa kasus dugaan pemerasan dengan tersangka mantan Ketua KPK, Firli Bahuri, masih berproses.
Kata siapa kadus FB di berhentikan, berlanjut kok.
Yang jelas kasus FB lagi di naikan setingkat menjadi tersangka, bahkan berkas akan di serahkan pada PN Jakarta selatan.
Kasus dugaan pemerasan fb terhadap YSL, akan di lanjutkan.
Kasus FB akan teruskan ke pihak pengadilan dan kejenjang P21.
“Dalam bulan sampai akhir mei 2024 ini susah masuk pada P21”, katanya
Dia juga memastikan penyidikan dilakukan secara profesional.
“Penyidikan dalam penanganan perkara a quo masih terus berlanjut, Lae, dan saya jamin penyidikan akan berjalan secara profesional, transparan, dan akuntabel.
Profesional artinya prosedural dan tuntas,” kata Ade Safri saat dihubungi, Selasa (14/5/2024).
Di sisi lain, Wakil Direktur Tindak Pidana Korupsi (Wadirtipikor) Bareskrim Polri Kombes Arief Adiharsa juga menyampaikan hal yang sama.
Dia memastikan pihaknya tidak menerbitkan surat perintah penghentian penyidikan (SP3) kasus yang menjerat Firli.
“Tidak benar (informasi kasus FB SP3),” kata Arief.
Sebagai informasi, Firli Bahuri telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus dugaan pemerasan terhadap SYL sejak November 2023.
Firli dijerat dengan dugaan tindak pidana pemberantasan korupsi berupa pemerasan atau gratifikasi atau suap terkait dengan penanganan permasalahan hukum.
Hen / Henny
[otw_is sidebar=otw-sidebar-7]
Related Posts
This was conveyed by Maesyal Rasyid during a dialogue campaign, in Babakan Village, Bojong Nangka Village, Kelapa Dua District.
We will also touch a little on government regulations regarding traditional carbon.
Redistribution program to the former East Timorese community in Oebola Dalam Village, Fatuleu District, Kupang.
Strengthening the capacity of indigenous communities in managing and registering customary land.
A foreign national (WNA) from Portugal who was a witness in a cocaine drug case at a trial at the Tangerang District Court (PN), Banten.
No Responses